Jumat, 27 Juni 2014

Kejarlah Akhirat ,, namun jangan lupa bagianmu di Dunia


Dalam hidup ini ada yng namanya sedih .. Ketika sesuatu yang hilang dr kita ,, kita merasa sedih atau.kecewa ,, bahkan kadang kita berfikir bahwa Allah telah mengambil kepunyaan kita.

Ketika doa kita di kabulkan ,,, kita memperoleh apa yg kita mau , kita mendapat apa yang kita inginkan , kita selalu menganggap bahwa ini karena usahaku ,, dan Allah memang sedang memuliakanku ﻭَ

Coba kita rehatkan fikiran sejenak ,, ketika kita lahir , bwa apakah kita?? Kenapa kita harus merasa kehilangan?? Sedang saat kita lahir dan saat kita meninggal pun kita tdk bawa apa apa ,,


Banyak manusia yang sibuk ,, sibuk menghabiskan masa nya untuk mencari dunia ,, bukan mencari dunia agar bs .banyak bersedekah , melainkan ia bisa terlihat sebagai orang kaya.


Tapi... Aku yakin setiap manusia akan punya titik lelah ,, ia akan lelah jika ia terus melawan arus kehidupan . Yg remaja mengira hidup adalah mengejar cinta . Yg baru menikah mengira hidup adalah mempunyai dzuryat , yg sudah mempunyai dzuryat mengira hidup adalah ketika dzuryat nya bs sekolah tinggi dan jadi orang kaya.


Ia tidak sadar ,, bahwa di tengah sibuknya ia mengejar dunia ,, tubuhnya semakin lama semakin tua ,, di saat itulah manusia akan sadar betul bahwa masanya akan segera habis.


Bila badan sudah harus terbujur di ranjang ,, bergerak pun sudah tdk mampu . Apalagi yg ingin di capai ?


Bila tiba saatnya malaikat maut datang menghampiri ,,, anaknya , hartanya ,, suami atau istrinya hanya bs menangisinya tanpa sedikitpun bs menahan malaikat mau mencabut nyawanya . Disinilah manusia bertemu dg titik penyesalan . Ia pasti ingin memutar kembali waktu walau satu detik ,, ia ingin berbuat kebaikan untuk hidupnya yg kekal .


Carilah akhirat , tapi jangan lupa bagianmu di dunia.


Qs. Al Qashah : 77
ﻭَﺍﺑْﺘَﻎِ ﻓِﻴﻤَﺎ ﺁﺗَﺎﻙَ ﺍﻟﻠَّﻪُ ﺍﻟﺪَّﺍﺭَ ﺍﻵْﺧِﺮَﺓَ ۖ ﻭَﻻَ ﺗَﻨْﺲَ ﻧَﺼِﻴﺒَﻚَ ﻣِﻦَ ﺍﻟﺪُّﻧْﻴَﺎ ۖ ﻭَﺃَﺣْﺴِﻦْ ﻛَﻤَﺎ ﺃَﺣْﺴَﻦَ ﺍﻟﻠَّﻪُ ﺇِﻟَﻴْﻚَ ۖ ﻭَﻻَ ﺗَﺒْﻎِ ﺍﻟْﻔَﺴَﺎﺩَ ﻓِﻲ ﺍﻷَْﺭْﺽِ ۖ ﺇِﻥَّ ﺍﻟﻠَّﻪَ ﻻَ ﻳُﺤِﺐُّ ﺍﻟْﻤُﻔْﺴِﺪِﻳﻦَ Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah kamu melupakan bahagianmu dari (kenikmatan) duniawi dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik, kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di (muka) bumi. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berbuat kerusakan.
~Trimulyani Moegahid~

Rabu, 25 Juni 2014

klepon gaul | ala Trimulyani Moegahid

di="on">




<
Klepon adalah jajanan traditional orang indonesia . Terutama orang jawa . Saya tinggal di wonosobo , tepatnya di kecamatan sukoharjo . Di kecamatan tersebut terdapat sebuah pasar namanya "pasar sampih" , tapi kita bukan mau bahas pasarnya ya ,, maksud saya di pasar tersebut ada penjual klepon , hehe . Yap ,, kita bahas ttg klepon saja ,,, apa itu klepon???????
Klepon adalah makanan yg terbuat dr tepung beras ketan , bentuknya bulat. Luarnya terdapat kelapa parut yg gurih. Dan apabila di makan akan keluar dr dalam gula merah yg membuat kaget , hehe karena biasanya kalau kita gigit tu ,, si gula tiba tiba muncul dr dalam .
Ok ,, saya akan share resep atau cara bikin onde2 buah malaka atau klepon , ini dia resepnya :
Bahan - bahan :
~ 60g tepung beras ketan
~ 30g tepung kanji ( tapioca flour )
~ beberapa gula jawa. potong kecil
~ 25g gula pasir
~ 60ml air pandan
~ 50g kelapa parut
~ 1 sendok makan air
~ 1/2 sendok teh garam
Cara membuat :
1. Campurkan semua bahan-bahan , santan , gula pasir , dan tepung kedalam panci .
2. Sementara itu kita kukus parutan kelapa selama 15-20 menit . Kelapa yg sudah di beri garam di dalpa amnya .
3. Bentuk bulat2 adonan tepung yg sudah di tambahkan air pandan kedalamnya. Lalu masukan gula jawa kedalam bulatan tepung tersebut .
4. Sementara itu kita siapkan air mendidih , setelah air mendidih masukan bulatan klepon yg sudah berisi gula jawa kedalam didihan air . Rebus lah hingga bu blockquote> latan klepon mengapung keatas. Itu tandanya klepon siap untuk di makan.
5. Angkat bulatan klepon yg sudah mengapung dan tiriskan kemudian taruhlah ia kedalam parutan kelapa yg sudah di kukus , gaukan hingga seluruh bulatan klepon tertutup oleh parutan kelapa
</ div>
Naaah itu dia resep klepon gaul ala Trimulyani Moegahid , Selamat mencoba ya rakyatku , hehe sampai jumpa lain waktu , Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.....

Berawal Dari Jurong


ft;" trbidi="on">
Dari jurong saya mengerti apa itu hidup , Dari jurong juga saya memahami makna cinta. Dari sini lah kisah hidup seorang Trimulyani Moegahid di mulai.

  • perjalan hidup saya di mulai ketika saya tepat berumur 17 tahun. Allah mengirim saya untuk berhijrah dr jaman jahiliyah menuju ke jalan yang terang.
Menurut saya hidup itu indah... Hidup itu ternyata sebuah perjuangan.. Lelah... Itu manusiawi tanpa hadirnya lelah kita tidak akan tau betapa nikmat bahagia yg Allah telah berikan.
Ketika kita tau... Bahwa ternyata di dunia ini hanyalah ada antara kita dengan Allah. Tubuh kita, sudara kita,, sahabat kita , harta kita , bahkan orang tua kita ,, hanyalah sesuatu cobaan belaka.
aku hanya bisa mendengarkan radio lokal, Mengharap kebahagiaan dr orang tua sama sekali bukanlah solusi. Mengharap kebahagiaan dr sahabat bagaikan fatamorgana . Apa lagi mengharap kebahagiaan dr uang.. Ia bagaikan kita menghitung berapa banyak bintang yg ada di langit.. Adalah tidak mungkin sekali kita selesai menghitungnya.
Cinta yg di dampingi dg pacaran , dan ingin seperti teman2 lain ,, bisa kemana kemari dg seorg cowo adalah sesuatu yang salah. Awalnya aku mengira itulah kebahagiaan. Tapi,,, setelah Allah mengirimku ke jurong , aku tertawa geli melihat tingkah bodohku yang salah besar mengartikan apa itu cinta sebenarnya.
Belajar bersama , dg menggunakan seragam sekolah ,, bisa ketawa dengan teman bAnyak menurutku adalah suatu tujuan sebenarnya hidup ini. Itu jaman dulu ... Aku sering. menangisi itu. Kini aku tau , semua orang sudah di takdirkan masing2 tugasnya dr Allah ,, jika semua orang sekolah , mungkin sekolah akan sangat sesak dg muridnya . Dg Begitulah aku menghibur diri .

Selasa, 24 Juni 2014

Nasi Lemak| Jurong west | latifa huri

bidi="on">
Nasi lemak kedai yg bernama latifa huri adalah nasi lemak yg paling enak di daerah jurong west. Selain sambal nya yang memang enak , nasinya juga tidak keras seperti yg di jual di kedai kedai lain.
Tapi jika anda ingin mendapatkan nasi lemak yg enak ini , anda harus meluangkan sedikit masa anda. Sebab selain banyak peminatnya semua yang beli harus merasakan antrian yang begitu panjang. Pernah sampai 1 jam saya mengantri hanya demi nasi lemak. Hehe....
Harga nasi lemak satu bungkus ( nasi+ikan+telor ): $2 ( +- Rp. 18.000 ) . Tapi jika anda ingin beli ayam nya juga harus nambah $1.20 . Harga satu sayap ayam atau chicken wing : $1.20. Jadi harga (nasi + ayam + ikan + telor ) : $. 3.20 atau setara dg Rp. 25.0000,00.
Selain nasi lemak yg menjadi jagoan menu di kedai latifa huri ,, juga ada lontong , soto ayam , mi soto , mi siam , mi rebus dan nasi rawan.
inilah daftar harga makanan di kedai latifa h ::uri :
1. Soto ayam : $.2
2. Mi soto : $.2.
3. Lontong : $.2.50.
4. Mi siam : $.2.
5. Mi rebus : $.2.
6. Nasi rawan: ( harga tergantung isinya mau pakai apa ,, so lebih tepatnya tanya langsung ya gans ,,, hehe
Nasi lemak ini terletak di jurong west street 41 . Dekat dengan NTUC jurong west , dekat juga dg yuhua secondary school . Jadi.. Jangan ketinggalan untuk mencobanya ya gans ,, di jamin enaak. :-D ,,

Minggu, 22 Juni 2014

Antara Dunia dan Akhirat



Assalamu'alaikum warah matullahi wabarakatuh ......
Apa kabar saudaraku yang baik hatinya , calon penghuni surganya Allah Subhanau wata'ala,,, Bagaimana hari ini???? Lelah?? Gembira? Bahagia ?? Atau sedih ?? Pasti sibuk kan hari ini , ada yang bekerja ada yang sekolah ,, ada juga yang sibuk mengurus anak2 nya yang masih kecil....
Banyak diantara kita merasa sangat sibuk. Dr bangun tidur sampai tidur lagi. Seolah olah waktu 24 itu terasa sangat sedikit. Kita selalu di sibukan dengan perkara duniawi. Bahkan tidak sedikit dari kita yang menjadi hubud dunya atau cinta dunia. Mungkin 100% dari manusia 80% Waktunya di gunakan untuk memikirkan perkara duniawi . Itu menjadi lumrah dan tidak pula haram . Namun yang perlu di garis bawahi adalah ketika kita sibuk memikirkan dunia tapi kita lupa akan akhirat yang kekal nan abadi. Itu jelas salah.
Coba renugkan pertanyaan ini :
* Berapa lamakah kita akan tinggal di dunia?
Yes.... Semua pasti sudah tau dan betfikir berapa lamakah kita akan tinggal di dunia?? Mungkin kita bisa ambil umur standard kebanyakan manusia ,, yi antara 60-70 tahun ,, . Kalau ada yang kurang dr itu berarti sudah takdir ,, jika kita punya umur yang lebih dr itu berarti sebuah tambahan yang mudah2an menjadi berkah bagi kita . Amiiinnn.
Sekarang kita lanjutkan ke pertanyaan yang ke2 .
*BERAPA LAMAKAH KITA AKAN TINGGAL DI AKHIRAT ?
Berapa lamakah ?? Jawabannya selama - lamanya. Yap... Betul selama lamanya. Setelah kita meninggalkan dunia ini kita sudah tidak bisa lagi untuk kembali menapaki kaki kita di bumi Allah ini. Tidak kembalinya orang2 dahulu yang sudah meninggalkankan kita menjadi bukti bahwa kita akan selamanya di akhirat kelak.
pertanyaan ketiga.
*BERAPA LAMAKAH WAKTU YANG KITA GUNAKAN UNTUK AKHIRAT DAN BERAPA LAMAKAH WAKTU YANG KITA GUNAKAN UNTUK MENGEJAR DUNIA??
Naah kalau pertanyaan terakhir setiap individu punya versi masing2. Kalau saya pribadi si mendingan gini aja.. Kan kita juga bekerja tu kan , harus mengerjakan ini itu.. Naaah niatkan saja semua itu untuk ibadah... Selain dapet pahala juga kita dapat waktu untuk mengurusi dunia.. Bukan tidak boleh mengejar dunia. Ups maksudnya bukan tidak boleh memiliki dunia.. Dunia g usah di kejar kan dunia ini sudah memang ada untuk kita.. Kenapa kita harus mengejar dunia. Males banget... Hehe. Tapi kalaupun kita harus mengejar dunia jangan lupa ya kita jangan sampai lupa kepada Akhirat.
Bukan begitu juga kalimatnya... Yang bener tu gini "carilah AKHIRAT MU NAMUN JANGAN LUPA BAGIANMU DI DUNIA" naah yang ini baru benerrr... Lo koq saya tau ????
Lo koq saya bisa tau ,, ya tau lah... Kan Allah sudah berfirman dalam Qs. Al Qashahs 77 : perhatikan ,,,
ﻭَﺍﺑْﺘَﻎِ ﻓِﻴﻤَﺎ ﺁﺗَﺎﻙَ ﺍﻟﻠَّﻪُ ﺍﻟﺪَّﺍﺭَ ﺍﻵْﺧِﺮَﺓَ ۖ ﻭَﻻَ ﺗَﻨْﺲَ ﻧَﺼِﻴﺒَﻚَ ﻣِﻦَ ﺍﻟﺪُّﻧْﻴَﺎ ۖ ﻭَﺃَﺣْﺴِﻦْ ﻛَﻤَﺎ ﺃَﺣْﺴَﻦَ ﺍﻟﻠَّﻪُ ﺇِﻟَﻴْﻚَ ۖ ﻭَﻻَ ﺗَﺒْﻎِ ﺍﻟْﻔَﺴَﺎﺩَ ﻓِﻲ ﺍﻷَْﺭْﺽِ ۖ ﺇِﻥَّ ﺍﻟﻠَّﻪَ ﻻَ ﻳُﺤِﺐُّ ﺍﻟْﻤُﻔْﺴِﺪِﻳﻦَ Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah kamu melupakan bahagianmu dari (kenikmatan) duniawi dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik, kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di (muka) bumi. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berbuat kerusakan.
Jelas kan ?? Jadi jangan biarkan waktu kita habis di telan dunia yang fana ya sahabat. Demi masa manusia dalam kerugian . Kecuali yang beriman , yang beramal sholeh , yang saling menasihati kepada kebenaran. & saling menasihati dalam kesabaran.
Tetap semangat mengejar surga ,,, Wa'alaikumsalam warah matullahi wabarakatuh... Sampai jumpa......